Menghilangkan virus secara manual


Virus new heur.level (9) ternyata begitu mudah untuk di lenyapkan - Virus new heur.level (9) memang terkenal bandel dan susah untuk di berantas. namun dengan berbagai macam cara ternyata virus ini juga tidak begitu susah untuk lenyapkan.
Virus Level (9) menginfeksi system komputer dengan mendisable task manager, proses start up jadi lambat, dan masih banyak sekali efek yang di timbulkan virus new heur.level (9) ini, yang pasti sangat menjengkelkan banget setip kali buka driver selalu muncul xxx.exe dan xxxx.pif dengan nama berbeda-beda.

Terus bagaimana cara melenyapkan virus jenis heur.level (9) ini ?

Nah untuk membasmi virus ini ada beberapa cara, untuk yang pertama :
- Untuk mendeteksi keberadaan virus bersarang perlu adanya sebuah antivirus yang bisa mendeteksi bersarangnya level 9 berada. Nah kali ini saya manfaatkan antivirus Smadav terbaru, jika belum punya download saja di sini.
- Kemudian instal smadav lalu scan sampai tuntas, dari sini kita akan tahu dan muncul virus level 9, biasanya bernama xxxx.exe, xxxx.pif dan autorun.inf, nah inilah biang kerok dari otak sumber virus level 9 ini, autorun.inf.
Autorun.inf akan mengeksekusi perintah sehingga xxxx.pif dan xxxx.exe akan terus bekerja mengacaukan system pada windows.
Bagaimana sekarang agar autorun.inf ini tidak bisa lagi bekerja mengeksekusi perintah terhadap systemnya ? jawab nya mudah kita non aktifkan autorun.inf.

Lantas bagaimana agar autorun.inf ini tidak bisa lagi bekerja mengeksekusi perintah terhadap systemnya?

Kalau pengalaman saya dengan menggunakan cara manual bisa menonaktifkan autorun.inf ini, dengan mengedit isi di dalamnya agar tidak bisa lagi bekerja, cara editnya yaitu dengan menghapus isi dari autorun.inf tersebut lalu menyimpan nya seperti semula.
Untuk mengeditnya perlu tool khusus bisa anda download disini.
Bisa juga menggunakan bantuan linux cd live baik ubuntu maupun puppy linux.
Sedangkan cara kedua :
Masih juga menggunakan sebuah tool untuk melenyapkan Virus new heur.level (9), nah untuk itu ada baiknya anda download dulu disini.
Sedangkan cara penggunaanya lebih detil nya bisa anda simak selengkapnya disini.
Demikian semoga bisa membantu.
antivirus

Tidak ada komentar:

Posting Komentar